Senin, 16 November 2015

dia

dia bernama denny alfian. anaknya cerdas, pintar, wawasan luas dan penyuka sambal ikan. anaknya baik. dia adalah 3 orang bersaudara. hitam manis yang membuatnya tak bosan mata memandang.

dia lahir pada bulan desember 1988. sekarang umurnya sudah beranjak menuju 27 tahun.

terkadang dia menyebalkan terkadang dia juga menyenangkan. entah kenapa aku dimatanya nakal (kalo orang minang bilang mada). ketika aku sudah berbuat aneh d matanya segera raut wajahnya berubah. matanya di besarkan sambil melihatku dan tangannya dikepalkan. seakan mau meninjuku. tapi ketika aku di dekatnya tak sedikitpun tagannya tega untuk meninjuku hehehe.

suaranya yang merdu mengetarkan hati wanita, itu adalah kelebihanya. ketika ia bernyanyi lantunan nada yang keluar dari multnya sangat indah, hati wanita mana tak lunglai melihatnya ketika bernyanyi. senyumnya matanya melambangkan ketulusan. bukannya alai tapi memang itu adanya.

dia tak penyuka daging tapi ketika bersamaku dia mau memakan daging contohnya kebab dan ayam dia mau menemaniku untk memakan itu.

tapi tentu ada kekurangan sesorang tapi ketika kekuran itu ada akan tertutupi jika kau nyaman berada di dekatnya. terkadang kalo dia berbicara sering tak jelas. ibarat kumur-kumur. tapi aku paham sekali dengan ucapannya.

denny alfian itu hebat di bidang jaringan. jaringan IT. tapi entah kenapa beberapa perusahaan menolak dia untuk
bekerja mungkin karena umurnya sudah menua atau mungkin belum rezki si denny intuk bekerja disana. tapi yang menolak lamarannya saya rasa mereka telah membuang orang yang berwawasan untuk mengembangkan perusahaan mereka.

denny juga bisa menjadi sosok ababg dan terkadang bisa menjadi sosok anak-anak yang manja kepada kakaknya. misalnya waktu itu dia ingin membeli susu milo. dari mana ia mempunyai ilmu bahwasanya orang ingin membelikan dia milo. dia memelas seperti kucing kurus yang tak di kasih makan sama pemiliknya. seperti itulah dia meminta membeli milo kepadaku. seperti tak pernah meminum susu itu selama hidup. dan akupun luluh.

mungkin trik ini sering dia gunakan kepada uninya (panggilan kakak pada perempuan minang). dia bisa meminta apapun pada kakaknya. dan wajahnya yang sayu entah itu adalah topeng atau itu adalah wajah aslinya. tapi yang intinya dia hebat dalam memelas.

dia juga pernah bercerita padaku uninya sangat baik padanya. walaupun sudah besar tetap memberinya uang untuk jajan. yah mungkin uninya mengatikan ibu dan ayahnya untuk memberi nafkah adiknya. (pround of u unni).  begitu pun udanya juga sangat sayang padanya. keluargannya mulai dari etek sampai keluarga yang lain pun menyukainnya.

Tidak ada komentar: